Kamis, 15 Maret 2012

Contoh Soal pilihan ESSAY Etika & Profesionalisme TSI #


ESSAY
1. Jelaskan Pengertian Dari ETIKA
jawaban:
Merupakan nilai – nilai perilaku yang ditunjukkan oleh seseorang atau organisasi tertentu dalam inteksinya dengan lingkungan

2. Manfaat Audit IT adalah . .
jawaban: 
Pre-Implementation Review
Post-Implementation Review
3. Pengertian dari CV adalah . . .
jawaban: 
Bentuk usaha yang merupakan salah satu alternatif yang dapat dipilih oleh para pengusaha yang ingin melakukan kegiatan usaha dengan modal yang terbatas
4. Sebutkan Three Common Business Decicion. . .
jawaban: 
- Management decision
- Marketing decision
- Finance decision
5.  Jelaskan pengertian dari CyberCrime yang kamu ketahui ( kebijakan dosen) . . .
jawaban: 
bentuk-bentuk kejahatan yang timbul karena pemanfaatan teknologi internet


BY TEJO SIAM 
11108929

4 komentar:

  1. Very great post. I simply stumbled upon your blog and wanted to say that I have really enjoyed browsing your weblog posts. After all I’ll be subscribing on your feed and I am hoping you write again very soon!

    BalasHapus
  2. After reading this informative and effective post. I have good knowledge now to fix this issue and to explain this issue to others.

    BalasHapus
  3. Very informative, keep posting such good articles, it really helps to know about things.

    BalasHapus
  4. Great article, Thanks for your great information, the content is quiet interesting. I will be waiting for your next post.

    BalasHapus

Jangan Lupa Komentarnya Ya....